loader image

Travel

  • Puncak B29 – Keindahan Negeri di Atas Awan

    Setelah beberapa waktu yang lalu saya menikmati sejuknya pegunungan di sekitar Banyuwangi serta indahnya pemandangan eropa di Madura, kali ini saya berlibur ke daerah Lumajang mengunjungi sebuah bukit pada desa yang dijuluki dengan negeri diatas awan. Bukit yang berada di desa Argosari kecamatan Senduro ini menghadirkan nuansa baru bagi para wisatawan. Konon pada waktu tertentu, berada di…

    Read More

  • Kuliner Sehari di Kota Malang

    Kali ini, saya bersama enam orang teman kantor melakukan perjalanan kuliner ke kota Malang. Karena berangkat menggunakan mobil sudah terlalu mainstream, maka kali ini kami memutuskan untuk menggunakan jasa kereta api yang tiketnya sudah kami beli jauh hari sebelum keberangkatan. Kami berkumpul di stasiun Gubeng pukul 06.00 pagi, menunggu kedatangan kereta Bima pukul 06.20 yang akan kami…

    Read More

  • Bukit Jadih, Tambang bertampang Eropa

    Akhirnya saya berkesempatan untuk mengunjungi salah satu destinasi wisata Bukit Jadih (lebih tepat disebut tambang kapur) yang berada di Pulau Madura. Berangkat dari Gedung Graha Pena Surabaya, saya menuju Madura bersama teman teman kantor menggunakan mobil salah seorang teman. Kami berangkat sekitar pukul 07.00 untuk menghindari kemacetan kota di akhir pekan. Perjalanan menuju Bukit Jadih…

    Read More

  • Menikmati Pagi Pertama di Pantai Kenjeran

    Malam tahun baru kali ini tidak seperti tahun tahun sebelumnya yang saya habiskan di Balai Kota Surabaya untuk memeriahkan malam pergantian tahun. Mungkin karena cukup lelah setelah seharian beraktifitas yang cukup menguras otak sehingga untuk kali ini saya tidak berpartisipasi memeriahkan malam pergantian tahun dan memilih untuk tidur. Sebagai gantinya, pagi hari saya mencoba mencari…

    Read More

  • Weekend Time: Trip to Malang (part 3 – end)

    Perjalanan bersama teman teman kantor kemudian berlanjut ke tempat wisata selanjutnya. Akan tetapi, karena waktu sudah menunjukkan tengah hari, maka mobil yang membawa kami meluncur ke suatu tempat untuk memanjakan perut perut yang mulai kelaparan. Kami memilih makan di sebuah rumah makan yang menyajikan menu Hot Cui Mie Malang. Rumah Makan yang berada di jalan…

    Read More

  • Weekend Time: Trip To Malang (Part 2)

    Puas menjamah kebun jambu biji, kami memutuskan untuk beranjak ke lokasi selanjutnya. Satu persatu peserta keluar dari kebun jambu biji dengan tidak teratur 😀 . Di luar kebun, sebagian peserta mencuci jambu biji yang sudah dipetik untuk langsung dimakan. Saya pun tanpa ba bi bu langsung memutar keran air dan mencuci dua buah jambu biji…

    Read More

  • Weekend Time: Trip To Malang (Part 1)

    Weekend kali ini, saya menghabiskan waktu sehari bersama teman teman kantor berwisata ke luar kota. Bangun pukul 04.00 pagi untuk mempersiapkan barang yang perlu dibawa untuk trip kali ini dengan rasa kantuk yang sangat besar dikarenakan saya hanya tertidur selama 1 jam saja pada malam sebelumnya, tetapi rasa kantuk itu dikalahkan dengan antusias trip kali…

    Read More

  • GHOST: Pendaratan Pertama di Pulau Madura

    Minggu (18/03/2012) kemarin menjadi pendaratan pertama para anggota GHOST (Gangster Hamlet of Science Two), teman-teman seperjuangan semasa SMA, ke Pulau Madura. Keberangkatan yang seharusnya pada pukul 07.00 WIB harus molor selama satu jam dikarenakan kendala teknis (bangun kesiangan, hehehe…). Pada akhirnya, perjalanan dimulai pukul 08.00 WIB dengan 8 orang personel yang hadir pada saat itu…

    Read More

  • Trip to Malang with Ranger (part 2)

    25 September 2011 – 27 September 2011, tiga hari ini merupakan salah satu moment paling berharga dalam hidupku. Bagaimana tidak, ini merupakan saat – saat terakhir bepergian bersama teman – teman yang tergabung dalam MMB’08 Ranger. Bagi yang tidak mengikuti cerita sebelumnya, MMB’08 Ranger merupakan sebutan bagi seluruh anggota mahasiswa Multimedia Broadcasting PENS angkatan 2008.…

    Read More

  • Trip to Malang with Ranger (part 1)

    Tak terasa sudah hampir tiga tahun perjuanganku di kampus PENS tercinta dan tanggal wisuda pun telah ditetapkan, 25 September 2011. Ah, bahagianya hatiku sekaligus dag-dig-dug mencari tahu kemana langkahku selanjutnya akan tertuju. Untuk sementara ini, terpaksa keinginan untuk melanjutkan sekolah formal dihentikan terlebih dahulu, fokus mencari uang dulu lah. Dan pastinya, aku akan merindukan teman-teman…

    Read More