loader image

Travel

  • Tips membawa Laptop saat Traveling

    Membawa laptop saat traveling bisa sangat berguna, terutama jika Anda memerlukan akses ke dokumen atau informasi penting. Namun, ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan ketika membawa laptop saat traveling untuk menjaga keamanan dan kenyamanan Anda. Bawa laptop yang tepat Pertimbangkan ukuran dan berat laptop yang Anda bawa. Jika Anda hanya akan menggunakannya untuk menjelajah internet…

    Read More

  • Perlengkapan yang Perlu Dibawa ketika Bekerja sekaligus Travelling

    Bekerja sambil travelling dapat menjadi pengalaman yang menyenangkan dan menantang. Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar Anda tetap dapat bekerja secara efisien dan nyaman saat bepergian. Berikut ini adalah 5 hal yang harus dibawa ketika bekerja sambil travelling: Laptop atau perangkat kerja Ini adalah hal yang paling penting yang harus dibawa saat bekerja…

    Read More

  • Pantai Serang Blitar, Pesona Pantai Selatan Jawa untuk Healing Sejenak

    Setelah seharian menikmati udara dingin berkabut dan banyak sekali keindahan Kebun Teh Sirang Kencong, keesokan harinya saya bersama kawan kawan bertolak ke kawasan selatan. Tepatnya kali ini kami mengunjungi salah satu pesona Pantai Selatan Pulau jawa yaitu Pantai Serang di kawasan Kab. Blitar.             View this post on Instagram  …

    Read More

  • Perkebunan Teh Sirah Kencong, Salah Satu Tempat Healing di Dataran Tinggi Blitar

    Beberapa waktu lalu, saya berkesempatan untuk meliburkan diri sejenak dari kesibukan sehari hari di kota Surabaya tercinta dan melaksanakan short travelling ke salah satu daerah yang memiliki sebutan dengan Kota Patria. Yap, kali ini saya berlibur ke Kota Blitar (lagi) dan menjelajah ke beberapa kawasan yang belum pernah saya kunjungi sebelumnya. Tentunya, kali ini saya…

    Read More

  • Ayam Goreng Mbok Mi, Makanan Wajib saat Berkunjung ke Ponorogo

    Selain Nasi Pecel, sudah beberapa kali ini saya selalu menikmati kuliner ayam goreng ketika mampir Ponorogo. Pertama kali diajak sanak keluarga untuk makan di Ayam Goreng Mbok Mi, akhirnya saya ketagihan dan menjadikan rumah makan ini menjadi salah satu destinasi wajib setiap mampir Ponorogo. Ayam goreng Mbok Mi terletak di kecamatan Babadan, Ponorogo. Setelah memasuki…

    Read More

  • Loeminto Roemah Coffee, Tempat Nongkrong Vintage di Malang

    Berawal dari waktu senggang bersama beberapa orang kawan, weekend siang ini saya nongkrong di tempat yang berbeda dari biasanya. Langsung Malang menjadi tujuan utama kali ini. Awalnya kami berniat untuk mampir langsung ke salah satu Bakso terkenal di kota ini, Bakso Damas. Tetapi karena kepagian dan masih tutup, akhirnya kami mencari tempat dulu untuk nongkrong.…

    Read More

  • Mengintip Sejarah Garam dan Tembakau di Tobacco & Salt Museum, Tokyo

    Kurang lebih seminggu berada di Jepang, saya berkesempatan mengunjungi beberapa landmark serta tempat wisata di kawasan Tokyo. Salah satu tempat yang menarik perhatian saya adalah sebuah museum yang juga merupakan sebuah tempat pembuatan rokok tembakau dan pengolahan garam, Tobacco & Salt Museum. Banyak hal yang membuat saya tertarik untuk mengunjungi museum yang terletak tidak begitu…

    Read More

  • Onokabe Restaurant, All You Can Eat dengan Menu Serba Ada

    Persaingan restoran bertema All You Can Eat sepertinya semakin ketat di Surabaya. Katakanlah Hanamasa dan Cocari yang bertengger cukup lama, ditambah Shaburi Kintan dan masih banyak lagi yang tersebar di seluruh penjuru kota. Beberapa bulan belakangan ini pun, muncul satu lagi restoran bertema All You Can Eat di pusat kota, Onokabe Restaurant. Restaurant ini masih…

    Read More

  • Eksotisme Pulau Gili Labak Sumenep

    Setelah beberapa lama tidak ngetrip ramai ramai, kali ini akhirnya saya dan beberapa teman di kantor sepakat untuk melakukan trip seharian ke daerah Sumenep, Madura. Kami mengunjungi salah satu pulau di sekitar Sumenep yang menjadi destinasi wisata favorit wisatawan lokal dan mancanegara, Pulau Gili Labak. Gili Labak menjadi salah satu destinasi wisata snorkeling dan penelitian…

    Read More

  • Tips Internetan Murah dan Hemat saat Bepergian ke Jepang

    Pada postingan sebelumnya, saya menceritakan sedikit bagaimana keseharian selama berada di Tokyo, Jepang. Banyak sekali kawan yang bertanya kepada saya tentang bagaimana cara saya online sepanjang waktu, update story instagram, serta posting keseharian saya di HelloTalk. Ada banyak sekali cara yang dapat dilakukan supaya dapat selalu online. Kali ini saya akan sedikit share pada teman…

    Read More